Cara Mendapatkan Diamond FF Menggunakan Aplikasi dan Tidak
Untuk bisa mendapatkan skin menarik dalam Free Fire, kamu perlu memahami cara mendapatkan diamond FF. Dengan menggunakan diamond, maka pemain dapat membeli skin yang digunakan untuk menunjang kualitas permainan.
Sayangnya, harga diamond juga tidak murah karena perlu uang cukup untuk membelinya. Harganya yang mahal membuat para gamers Free Fire sering mencari cara agar bisa mendapatkannya secara gratis.
Pada pembahasan kali ini, kami akan menjelaskan bagaimana cara mendapatkan diamond Free Fire menggunakan aplikasi maupun tidak. Kamu dapat memilih mana yang lebih cocok sesuai kebutuhan.
Cara Mendapatkan Diamond FF dengan Menggunakan Aplikasi
Umumnya, mendapatkan diamond Free Fire dilakukan dengan mengeluarkan sejumlah uang untuk top up. Namun jika kamu tidak memiliki uang cukup, masih bisa melakukan cara mendapatkan diamond Free Fire seperti berikut.
-
Codashop APK
Saat ini sudah banyak aplikasi Codashop versi modifikasi buatan para kreator. Versi modifikasi ini berbeda dari original, namun pemain akan tetap mendapatkan banyak diskon untuk membeli skin menarik.
-
Bacaplus APK
Bacaplus APK menyediakan berbagai informasi yang bisa dibaca. Nantinya, jika sudah selesai membaca akan mendapatkan koin yang dapat ditukar menjadi diamond FF. Setelah dikumpulkan, kamu bisa beli skin sesuai kebutuhan.
-
AttaPoll APK
Cara selanjutnya yaitu menggunakan AttaPol APK, yaitu aplikasi survey penghasil uang. Caranya cukup dengan mengisi survey dalam aplikasi tersebut, kemudian di akhir akan mendapatkan reward berupa uang.
Apabila berhasil menyelesaikan seluruh survey, reward uang tersebut dapat kamu kumpulkan. Cara mendapatkan diamond FF ini dapat gunakan untuk membeli kebutuhan skin hero atau item lainnya demi menunjang performa permainanmu.
-
Poin Web
Tentunya para pemain Free Fire tidak asing lagi dengan Poin Web yang dapat menghasilkan diamond secara gratis. Caranya cukup menjalankan misi dalam aplikasi tersebut, kemudian di akhir akan mendapatkan banyak koin.
Nantinya, koin – koin tersebut harus dikumpulkan hingga memenuhi jumlah keinginanmu. Selanjutnya konversikan menjadi diamond FF agar dapat digunakan membeli kebutuhan Free Fire.
-
Google Opinion Reward
Cara mendapatkan diamond FF berikutnya adalah memanfaatkan aplikasi Google Opinion Reward. Cukup melakukan survey lalu memberi ulasan sesuai yang telah disediakan. Kemudian akan mendapat Google Gift Card untuk beli diamond FF.
Bagaimana Mendapatkan Diamond FF Tanpa Aplikasi?
Cara efektif untuk mendapatkan diamond FF juga bisa dilakukan tanpa menggunakan aplikasi. Memang tidak seefektif saat memakai aplikasi, namun kamu tetap memiliki peluang mendapatkan diamond FF gratis, berikut penjelasannya.
-
Mengikuti Giveaway
Giveaway paling sering dilakukan oleh konten kreator game FF melalui kanal YouTube miliknya. Biasanya hadiah utamanya berupa jumlah diamond yang sangat banyak, jadi wajib memantau informasi pada akun media sosial mereka.
-
Menggunakan Kode Reedem
Garena selaku pihak pengembang biasanya juga membagikan kode reedem secara rutin kepada para pemain FF. Cara mendapatkan diamond FF menggunakan kode reedem tersebut bisa digunakan untuk membeli diamond atau hadiah lainnya.
Seperti skin, senjata, bundle, emote, dan lain sebagainya. Biasanya konten kreator game Free Fire juga kerap membagikan kode reedem bagi para pengikutnya. Paling penting kamu wajib mengikuti informasi dari sosial medianya.
-
Mengikuti Ajang Turnamen
Cara efektif berikutnya adalah dengan mengikuti ajang turnamen Free Fire. Meskipun banyak pemain FF profesional, tidak ada salahnya agar kamu ikut mencoba mendaftarkan diri dalam turnamen tersebut.
Diamond merupakan bagian dari hadiah yang akan didapatkan. Untuk informasi mengenai turnamen online maupun offline tersebut bisa didapatkan melalui website Instagram, Twitter, Facebook, atau media sosial lainnya milik pihak penyelenggara.
-
Mengikuti Event Resmi Developer Garena
Cara mendapatkan diamond FF berikutnya adalah mengikuti event resmi dari Garena selaku pihak developer. Tidak tanggung – tanggung, hadiah yang diberikan juga menarik serta memiliki jumlah sangat banyak.
Biasanya, hadiah utamanya dapat diklaim menjadi diamond sebagai alat pembelian skin, hero, atau item lainnya. Beberapa event yang telah diselenggarakan seperti Chrono, Elite Pass, Mysteri Shop FF, dan masih banyak lagi.
Cara gratis mendapatkan diamond di atas tentunya memiliki kelebihan juga kekurangannya masing – masing. Cara mendapatkan diamond FF tersebut bisa dicoba, kalau lagi beruntung kamu bisa mendapatkannya dengan mudah dan cepat.
Originally posted 2022-07-31 22:43:20.