CoretanKode – Apa itu Coprobot ? Penjelasan Lengkapnya, Selamat datang di blog Tekno sederhana admin nih dan pada kesempatan kali ini admin akan membahas salah satu hal yang sempat viral dan masih sangat viral sekarang ini yakni Coprobot !
Artikel Menarik Lainnya :
- Apa itu Temporary Files (TEMP File) ?
- Apa itu Flip Chart ? Pengertian, Kelebihan dan Cara Pakai
- Apa itu SQL Server dan Fungsinya !
- Apa itu Localhost dan HTDOCS di XAMPP ?
- Apa itu Broadband Internet ? dan Jenis-nya
Mungkin kalian sudah pernah mendengar, membaca atau mungkin melihat apa itu coprobot sebenarnya ? nah pada artikel kali ini kita akan membahas secara lengkap fenomena coprobot tersebut.
Hal-hal baru seperti ini memanglah akan terus bermunculan seiring waktu maka akan muncul istilah dan fenomena baru lainnya. Seperti hal-nya Apa itu Coprobot ini dimana sangat viral di twitter, telegram dan bahkan ada di dalam platform intagram loh.
Apa itu Coprobot ?
Coprobot adalah sebuah istilah atau sebutan untuk sebuah akun yang mengunggah konten yang tidak lazim dalam hal ini yang admin maksud dalah feses manusia atau kotoran manusia. Nah sangat jorok bukan tingkat dari Coprobot ini hehe..
Oleh karena tindakannya itu istilah coprobot menjadi sangat sering dan banyak dibicarakan oleh kalangan netizen yang aktif di media sosial seperti twitter dan juga instagram. Tetapi memang masih sedikit orang yang mengetahui apa itu coprobot sebenarnya.
Nah ternyata Coprobot itu berasal dari nama sebuah akun di instagram yang mengupload konten yang menampilkan kotoran manusia alias feses manusia nih. Sangking jorok dan tidak biasanya oleh karena itu akun yang satu ini langsung viral dan menjadi sangat sering dibicarakan pada platform twitter dan instagram itu sendiri.
Arti Kata Coprobot !
Coprobot merupakan sebuah istilah yang diambil dari sebuah nama akun instagram yang melakukan hal tidak lazim yakni melakukan sharing konten yang berisikan gambar dari kotoran manusia atau feses manusia. Nama coprobot ini sendiri terdiri dari 2 kata yang mempunyai arti.
Kata COPRO dan BOT dimana arti kata copro adalah singkatan dari Coprology alias sebutan sebuah bidang studi yang mempelajari tentang kotoran manusia dan biasa juga disebut dengan Scatology sementara kata BOT itu sendiri adalah robot yang digunakan guna menyamarkan pemilik asli dari akun tersebut.
Sangat wajar sih bila mereka menggunakan kata BOT agar menutupi nama asli dari pemilik akun yang sangat membuat heboh para netizen medsos dari berbagai daerah.
Siapa itu Coprobot ?
Jadi ada banyak spekulasi yang muncul terkait pertanyaan siapa sih pembuat akun coprobot tersebut ? nah ada yang mengatakan bahwa mereka adalah orang-orang yang berada di bidang studi Scatology dan hanya ingin berbagi terkait apa yang mereka pelajari 😀 Gokil kan.
Ada juga beberapa akun yang hanya dibuat oleh orang-orang iseng dan kurang kerjaan saja dan ingin mendongkrak follower akun instagram, twitter ataupun channel telegramnya lalu selanjutnya menjual akun tersebut apabila sudah ramai.
Nah admin sendiri sangat tidak menganjurkan kalian untuk kepo lebih dalam lagi karena pasti akan sangat menjijikan dan termasuk hal yang tidak lazim untuk dilakukan. Yah masa mandangin feses terus menerus hehe 😀 kalau kalian mau melihat hal seperti itu tetapi memberikan dampak positif mending kalian ikut ke bidang keilmuannya saja.
Akhir Kata
CoproBot merupakan akun yang tidak layak untuk kalian kepoin secara mendalam, dengan membaca penjelasan admin di atas admin harapkan kalian dapat memahami kenapa admin melarang kalian untuk kepo lebih mendalam terkait hal ini.
Nah untuk kalian yang memang studi di dalam bidang yang sama admin tidak menghina hanya mengingatkan saja untuk orang yang belum tahu apa itu Coprobot untuk berhati-hati dalam mengkepoi hal ini, apalagi bila kalian orang yang gampang jijik dan muntah jangan yah.
Jadi Sekian itulah yang dapat admin sampaikan pada artikel Apa itu Coprobot ? Penjelasan Lengkapnya kali ini semoga bermanfaat, Terima kasih telah berkunjung dan Assalamualikum Warahmatullahi Wabarakatu.
Originally posted 2022-02-26 01:02:29.